Postingan

Menampilkan postingan dari Juli, 2016

Tips Mengoptimalkan Performa AMD APU Anda!

Gambar
Otak kiri (CPU) Otak tengah (APU) Otak kanan (GPU) Sumber : WCCFTECH AMD adalah salah satu Hardware yang terkenal di indonesia dan menjadi pesaing Intel dalam urusan processor dan bahkan, Nvidia untuk urusan Graphics Card. AMD sendiri sudah banyak digunakan oleh pengguna di dunia dan termasuk, indonesia untuk kebutuhan gaming, desain dan kebutuhan biasa. karena Hardware ini terkenal murah dan dengan performa berkualitas. AMD APU (Accelerated Processing Unit) adalah processor generasi ke-6 (generasi terbaru). Processor ini menurut beberapa Website yang saya temukan, sudah mampu menjalankan secara mandiri tanpa Grafis Diskrit untuk kebutuhan biasa, gaming, dan visual. Terdengar hebat? ya, itulah kesan saya setelah mendengar processor generasi ke-6 AMD APU. Performa AMD APU ini bisa anda optimalkan dengan tips - tips yang saya tulis dibawah ini. Mungkin, anda sendiri sudah paham bagaimana cara mengoptimalkan performa AMD APU karena cukup menggunakan software dari AMD yaitu Catalyst atau C